
Topeng Badut
Coulrophobia, Ketakutan Berlebih Terhadap Topeng Badut Coulrophobia, Ketakutan Berlebih Terhadap Topeng Badut – Dari zaman dahulu badut terkenal sangat lucu dan banyak anak-anak yang menyukai badut. Sering kali orang menjadikan badut sebagai saran utama untuk menghibur anak kecil. Sosok ini biasanya dihadirkan dalam berbagai acara seperti acara ulang tahun. Akan tetapi ada beberapa orang atau anak yang memiliki ketakutan terhadap sosok badut. Saat orang yang memiliki ketakutan tersebut melihat topeng badut akan seperti melihat hantu. Bukan hanya ketakutan yag biasa, ketakutan yang dialami orang tersebut bisa bertambah parah apabila tidak segera diobati. Dalam dunia medis ketakutan terhadap toprng badut ini disebut juga Coulrophobia. Anda pasti masih asing dengan kata Coulrophobia, atau bahkan anda belumbegitu megetahui tentang penyakit ini. Berikut pembahasan tentang Coulrophobia, ketakutan berlebih terhadap topeng badut. Pengenalan Tentang Penyakit…